{[Explanation of the meaning of subnetting, subnetting function and how subnetting works]}
Assalamualaikum
Perkenalkan nama saya Muchammad Mushoffa Fuadiy kelas 11 TJKT 2
Disini saya akan menjelaskan mengenai pengertian subnetting fungsi subnetting dan cara kerja subnetting
Subnet Mask…..
Pada IP 172.16.20.3/18, berarti terdapat 18 bit yang bernilai 1. Sehingga dalam bentuk biner menjadi 11111111.11111111.11000000.00000000.
Untuk dapat memahaminya kita langsung saja mengerjakan contoh soal. Sebagai contoh kita menggunakan IP address 172.16.20.3/18, dan seperti biasa kita akan menghitung subnetmask, jumlah subnet, jumlah host per subnet, blok subnet, IP network, range IP address, dan IP broadcast pada IP address tersebut.
Pengertian Subnetting…..
Subnetting adalah pembagian dari IP jaringan. Praktik membagi jaringan menjadi dua atau lebih jaringan disebut subnetting. Semua komputer yang termasuk dalam sebuah subnet dialamatkan dengan bit-group umum, identik, dan paling signifikan dalam alamat IP mereka. Hal ini menyebabkan pembagian logis dari alamat IP ke dua bidang, jaringan atau routing prefix dan sisa field atau pengenal host. Field sisanya adalah pengidentifikasi untuk host tertentu atau antarmuka jaringan.
Jumlah Subnet…..
Rumus : 2x, sama seperti pada IP address kelas c, bedanya kita hanya memperhatikan bit yang bernilai 1 pada dua oktet terakhir. Dalam hal ini 11111111.11111111.11000000.00000000
Maka jumlah subnetnya adalah = 2x = 22 = 4
Jumlah Host per Subnet….
Rumus : 2y – 2, sama seperti mencari jumlah host pada ip address kelas c, bedanya kita hanya perlu memperhatikan bit yang bernilai 0 pada dua oktet terakhir. Jadi 11111111.11111111.11000000.00000000
Maka jumlah host per subnetnya adalah = 2y -2 = 214 – 2 = 16.384 – 2 = 16.382.
Blok Subnet…..
Rumus : 256 – subnetmask, dalam hal ini subnetmasknya adalah 192. Jadi 256 – 192 = 64
Berarti blok subnetnya adalah kelipatan 64 yaitu = 0, 64, 128, 192
Kemudian jika kita konversikan kedalam bentuk desimal maka subnetmasknya adalah 255.255.192.0
Dari penjelasan diatas dapat disimpulkan bahwa IP address 10.10.10.1/10 berada pada blok subnet pertama dengan IP Network 10.0.0.0, Range IP address 10.0.0.1 – 10.63.255.254, dan IP Broadcast yaitu 10.63.255.255.
ipv4